Artikel Terbaru

Cara Memasang Jumlah Komentar Di Sisi Judul Postingan


Flamboyan68 - Apa kabarnya, sob? pastinya baiklah, yah?. Postingannya masih seputar blog yaitu mengenai " Cara Memasang Jumlah Komentar Di Sisi Judul Postingan ".  Contoh screenshot hasil tampilannya ada di gambar atas postingan, kurang lebih begitu hasilnya.
Kalau sobat semua berminat untuk pasang di blog, ikuti cara dan langkah-langkah di bawah ini :


Seperti biasa sebelum masuk ke edit html, sobat semua backup dulu template nya supaya terhindar dari kesalahan atau kegagalan dalam memasang kode scriptnya.

  • Login / masuk ke sobat Blogger > Dashboard  > Design / Rancangan
  • Klik > Edit HTML
  • Cari code ]]></b:skin> untuk mempermudah pencarian gunakan Ctrl F
  •  Setelah ketemu dengan kode tadi letakkan kode CSS di bawah ini tepat diatas kode ]]></b:skin>

 
.comment-ballon{
background: url(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgTAM2tLMSKojDUyYflb7gBMF45p7kTcZKfsTDUKvmzHodrjnVQxd-fbgNnzMn4-h-_O2jkQ7UYQYuNjM-8WZVidh9l-S40-V5DCc8SGE_ipfw3HdKZhntwcuePOGR62ECkBBqYjzhSCDw/s1600/comments.png) no-repeat;
width:32px;
height:32px;
text-align:center;
font-size: 16px;
float: right;
padding-top: 3px;
margin-right: 10px;
font-color: #ffffff;
}
.comment-ballon a{
color: #000000;
}



  • Setelah itu cari kode  <a expr:name='data:post.id'/> untuk mempermudah pencarian gunakan bantuan Ctrl + F. Dan sobat pasti akan menemukan 2 kode tersebut dan pilih salah satunya kalau gagal pilih satu lagi.
  • Apabila ketemu dengan kode letakkan kode dibawah tepat diatas kode <a expr:name='data:post.id'/>
<div class='comment-ballon'><b:if cond='data:post.allowComments'>
<a class='comment-link' expr:href='data:post.addCommentUrl' expr:onclick='data:post.addCommentOnclick'><b:if cond='data:post.numComments == 1'>1 <b:else/><data:post.numComments/> </b:if></a>
</b:if></div>


  • Save / simpan template (cat: Preview / Pratinjau dulu sebelum di save / simpan.
  • Selesai
Selanjutnya apabila sobat ingin menghilangkan jumlah komentar dibawah postingan, sobat tinggal cari kode  di bawah ini lalu HAPUS kode tersebut:
<span class='post-comment-link'>
<b:if cond='data:blog.pageType != &quot;item&quot;'>
<b:if cond='data:post.allowComments'>
<a class='comment-link' expr:href='data:post.addCommentUrl' expr:onclick='data:post.addCommentOnclick'><b:if cond='data:post.numComments == 1'>1 <data:top.commentLabel/><b:else/><data:post.numComments/> <data:top.commentLabelPlural/></b:if></a>
</b:if>
</b:if>
</span>
Selamat mencoba, semoga berhasil dan bermanfaat bagi sobat semua...

0 Response to "Cara Memasang Jumlah Komentar Di Sisi Judul Postingan"

Post a Comment

Blog flamboyan68.blogspot.com
Apabila anda ingin mendapatkan artikel terbaru dari blog flamboyan68 lewat pesan email gratis. Silahkan tulis alamat email anda di kotak yang tersedia bawah ini


Supported by Blogaul

Sobat Blogger